Pelaksanaan Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Jabatan Panitera Muda Pidana Pengadilan Negeri Gianyar

  • Selasa, 26 November 2024 (07:00)
  • Admin
  • Dilihat 47 kali

Gianyar, 26 November 2024 | Telah dilaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Panitera Muda Pidana Pengadilan Negeri Gianyar atas nama Bapak I Nyoman Rai Sutirka, S.H., yang dilaksanakan di Ruang Sidang Candra Pengadilan Negeri Gianyar dan dilantik langsung oleh Bapak Ketua Pengadilan Negeri Gianyar.

Segenap Keluarga Besar Pengadilan Negeri Gianyar mengucapkan selamat datang dan selamat melaksanakan tugas kepada Bapak I Nyoman Rai Sutirka, S.H.

Lihat Berita Lainnya